Langsung ke konten utama








SIARAN PERS FILM 'MATA DEWA' Pengenalan Cast. Peluncuran Poster dan Trailer Fllm ‘MATA DEWA"

Film Basket Pertama dl Indonesia

Jakarta, 23 Januari 2018 Setelah film pertamanya HUJAN BULAN JUNI, kini Sinema Imaji bekerjasama dengan liga basket pelajar terbesar di Indonesia DBL Indonesia dan Shanaya Films memproduksi MATA DEWA, film basket pertama di tanah air bergenre drama olahraga remaja berjudul MATA DEWA. Film ini dibintangi oleh Kenny Austin, Chelsea Agatha, Brandon Salim, Valerie Tifanka, Nino Fernandez, Ariyo Wahab, Dodit Mulyanto, dan penampilan khusus Augie Fantinus dan Udjo Project Pop. Film yang disutradarai Andi Bachtiar Yusuf ini ten'nspirasi dari kisah nyata dalam pertandingan DBL.

Liga DBL mengnsung konsep Sudan-athlete, perfonna di sekolah sama pentingnya ~bahkan mungkin lebih pentingdari performa di lapangan. Diselenggarakan di 25 kota 22 provinsi di Indonesia, DBL telah melahirkan sejumlah atlet basket terbaik. Setiap tahun, sejak 2008, puluhan ribu pemain dari hampir seluruh provinsi di Indonesia berkiprah di DBL. Para pemain dan pelatih terbaik akan terpilih meniadi DBL Indonesia All-Star setiap tahunnya dan dikirim ke Amerika Serikat untuk dilatih oleh pemain NBA dan atlet kelas dunia. Mata Dewa mengisahkan perjuangan riil anak muda Indonesia untuk bisa mencapai mimpi texsebuL

Film drama olahraga remaja ini mengisahkan tentang siswa dan pemain basket bemama Dewa (diperankan oleh Kenny Austin) yang tinggal ii mmah susun dengan pamannya yang diperankan oleh Dodit Mulyanto. Dewa ingin membm “t sekolahnya, SMA Wijaya, menjadi juara DBL untuk yang pertama kalinya. Dewa tiara nmnya hams berjuang sendin' karena mereka minim dukungan dari teman-teman dan pihak sekolah. Tim basket SMA Wijaya kalah prestasi dari tim voli maupun tim sepak bolanya.

Dalam musim pertama kompetisi, Dewa begitu semangat hingga ia bermain terlalu egois, bahkan dalam suatu penandingan, Dewa berselisih paham dengan Bumi (diperankan oleh Brandon Salim), sesama pemain Wijaya. Alhasil mereka gagal, dan satu sama lain saling menyalahkan Kegagalan ini membuat pihak sekolah mengultimatum coach Miko (diperankan oleh Nino Fernandez) dan tim basket Wijaya, kalau gagal di musim berikutnya, tim basket akan dibubarkan.

Pada musim kompetisi berikutnya, Dewa dan timnya berjanji untuk bertanding lebih baik. Bhumi kini berada di tribun penonton untuk memimpin dukungan teman-teman sekolahnya, dan juga ada Bening (diperankan oleh Chelsea Agatha) dan Sitta (diperankan oleh Valerie Tifanka) yang aktif mengikuti perjalanan tim basket SMA Wijaya dari pertandingan ke pertandingan.

Petaka menimpa Dewa, saat menolong Bening dari penjambretan, mata kirinya dihajar preman yang mengakibatkan satu matanya tidak dapat berfungsi dengan baik sehingga menghambat sebagai pemain basket tentunya. Dewa patah arang, Betting pun merasa bersalah. Kali ini seorang petinju kawakan (diperankan oleh Ariyo Wahab) yang tinggal di sebeiang rumahnya, membantu Dewa dari keterpumkan.

Andi Bachtiar Yusuf, sang sutradara bercerita mengenai proses pembuatan film Mata Dewa. "Saat diminta mengerjakan Mata Dewa, yang pertarna saya katakan bahwa film ini mempakan film Indonesia pertama dengan latar olahraga basket. Menarik tentu saja, karena permainan ini sebetulnya sangat populer di tanah air karena baik laki-laki dan perempuan, sama-sama menyukai basket. Selain itu, olahraga ini selalu mengajarkan saya tentang keijasama team, tujuan, presisi, dan pencapaian,” ujamya Melalui film ini sutradara berharap, “Semoga ke depan akan bertambah lagi tema olahraga dalam jagad sinema kita, sebagai bukti bahwa kita sangat mencintai olahraga dan kehidupan,” tambahnya.


...._.__ -

"Selama menyelenggarakan kompetisi basket {BBL dari Aceh sampai Papua 10 tahun terakhir, kami di DBL banyak terinspirasi also kisah-kisah anak muda Indonesia yang berjuang agar bisa mengharumkan nama sekoiaii“ :jf” mmbil tetap menj aga prestasi di bangku pendidikan. Inilah yang menginspirasi kami mink: :asmimat film tentang basket pertama di Indonesia. Lalu, kami bertemu dengan Andi Bachtiar “it",suf, sutradara yang memiliki banyak pengalaman membuat film terkait olahraga hingga terciptalah Mata Dewa," ujar Azml Ananda, founder dan president director PT DBL Indonesia. "Film ini bukan hanya cocok untuk pemain basket, namun juga untuk seluruh pelajar dan keluarga karena mengajarkan

”an112 nilai positit: seperti kebersamaan dan kerja keras untuk mencapai mimpi. Semoga film 1m dapat mengmspirasi banyak orang," harapnya.

Film yang mengambil lokasi shooting di Surabaya dan sekitarnya mi, pada 23 Januari 2018

meluncurkan official trailer pengenalan cast (1 . . ' ‘ _ an poster film. Mata Dewa akan d1 utar serentak d1 bioskop-bloskop tanah air mulai 8 Maret 2018. Jangan lewatkan! p

Keterangan lebih lanint Luau“;






Komentar

Postingan populer dari blog ini

IPC Pelabuhan Indonesia II Persero luncurkan PT PII Pelabuham Indonesia Investama

IPC Pelabuhan lndonesia ll (Persero) meluncurkan lagi anak perusahaan baru yg bergerak khusus di bidang investasi bernama PT Pelabuhan lndonesia Investama (PII). Peluncuran anak usaha IPC ke-17 ini diresmikan oleh Direktur Utama IPC, Elvyn G, Hasassya serta turut hadir jajaran Direksi IPC Group, perwakilan asosiasi, penyedia jasa serta lembaga keuangan dan perbankan, BUMN, dan pengguna jasa IPC. Komposisi Kepemilikan modal dari PT Pelabuhan lndonesia Investama (Pil) adalah 99% milik lPC dan 196 milik PT Multi Terminal indonesia yang juga merupakan salah satu anak perusahaan iPG. Anak Perusahaan ke 17 dari lPC ini akan dipimpin oleh Randy Pangalila sebagai Direktur Utama. dan Iman Rachman yang juga Direktur Keuangan IPC bertindak sebagai Komisaris Utama PII memiliki visi menjadi Perusahaan investasi yang terkemuka di sektor kepelabuhanan dan pendukungnya yang bertujuan untuk menciptakan nilai yang maksimal bagi stakeholders melalui standar pengelolaan yang berkelas dunia. Hingga 2...

LOVE REBORN Film Komika, Musik Dan Kisah Masa Lalu

 Film drama komedi" LOVE REBORN" komik, Musik Dan Kisah masa lalu “. sangat segar karena mengusung ide dasar“ seorang komikus. Film ini juga menjadi sebuah Film petualangan dua orang muda yang berbeda sifat guna mengungkapkan rahasia masa lalu dari ke dua orang tua mereka di masa lalu. Dari judul mungkin orang-orang akan berpikir kalau Film ini adalah reboot atau remake dari film lain, mengingat banyaknya trend Film indonesia sekarang yang Remake Film jaman dulu. “ LOVE REBORN : Komik,musik & kisah masa lalu “, bukan remake, tapi Film dari ide cerita asli Johansyah Jumberan (Produser) yang di tulis oleh Gea Rexy & Bagus Bramanti. Duet penulis ini juga di balik kesuksesan Film Dear Nathan. Sedangkan Bagus Baramanti kita sudah tidak ragukan lagi dalam penulisan skenario seperti Film kartini, talak 3,mencari hilal dll. Sedangkan untuk sutradra dipercayakan kepada Jay Sukmo. Darihati Films sebelumnya memproduksi Film dari adaptasi novel seperti Catatan Akhir Kulia...

Hasil Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan PT LIONMESH PRIMA Tbk

Produsen Wire mesh, memproduksi jaringan besi beton bermutu tinggi dengan menggunakan mesin mutakhir buatan Swiss, mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham PT LIONMESH PRIMA Tbk,  di Hotel JW Marriott Jakarta pada 26 Juni  2018. Pada tahun 2017 penjualan neto Perseroan sebesar Rp. 224,37 miliar atau meningkat 42,14% dibanding tahun lalu, dan laba neto sebesar Rp12,97milliar. Hasil Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan menyetujui dan menyetujui penetapan penggunaan keuntungan antara Iain. Pembagian dividen tunai sebesar Rp1O,’ setiap saham atau seluruhnya sebesar : Rp.960.000 000, sebelum dipotong pajak yang akan dibayarkan atas 96.000.000 saham. Rp100.000.000,digunakan untuk pembentukan "Cadangan wajib" untuk memenuhi ketentuan pasal 70 Undang-Undang PT No. 40 tahun 2007, dan sisanya sebesar Rp11.907.113.850; dimasukkan sebagai laba yang ditahan. Pembayaran dividen tunai akan dilakukan dengan cara sebagai berikut : Pemegang saham yang berhak atas dividen tunai adalah p...